Asik Kelana

Matamu meliuk-liuk lirik manja
Tatapku tersenyum gendong pinta
Suara kecil mulut mungil teriak gembira
Sendiri engkau asik kelana

Teriak gembiralah, anakku
Tatap cemerlanglah dunia penuh abu-abu
Layar terkembang nantikan jejakmu
Jelajah kelana globe dihadapanmu…

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s