Made (Bukan) Murid Bodoh

From Menginspirasi. Free e-book on character building 🙂

Menginspirasi

MADE (BUKAN) MURID BODOH
Penulis: Imroatun Nafi’ah

Sinopsis: Mengajar itu menantang. Lebih menantang ketika harus menghadapi seorang Made yang menghakimi dirinya sebagai murid yang bodoh. Made ingin menjadi seperti orang lain. Berhasilkah ia? Bagaimana caraku sebagai guru membantunya?

MadeSelasa itu aku merasa sangat bersemangat. Itu adalah kali pertamaku mengajar dua kelas sekaligus di waktu yang sama. Menurutku mengajar dengan jumlah murid yang banyak adalah sebuah tantangan yang sangat menarik. Belum lagi tantangan yang berikutnya adalah mengajar bahasa Inggris yang dihindari oleh sebagian besar murid. Beruntungnya hari itu aku ditemani seorang partner yang baru. Istilahnya pair teaching. Mungkin saja hari itu akan sangat menyenangkan pikirku.

Setelah tiga puluh menit berlalu, aku merasa sukses mengontrol kelas besar itu. Seluruh siswa terlihat aktif dan antusias terhadap materi yang kuberikan. Sebagai hadiah untuk partisipasi aktif mereka.kuberikan permainan hasil kreasiku sendiri. Kunamai permainan itu Crazy Sentence. Tawa mereka langsung bergemuruh begitu mendengar nama permainan itu…

View original post 768 more words

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s